Fitness: Cara Melakukan Gerakan Bicycle |
Cara Melakukan Gerakan Bicycle
- Berbaring dengan lutut ditekuk, kaki menempel di lantai
Gerakan bicycle: Berbaring dan kaki ditekuk - Tangan menempel di leher belakang. Jangan menarik leher kalian!
Gerakan Bicycle: Tangan menempel leher - Angkat kepala, bahu hingga punggung bagian atas kalian dari lantai
Gerakan bicycle: Mengangkat kepala, bahu, punggung - Secara bersamaan gerakkan siku kanan dan kaki kiri kalian. Sementara kaki kanan kalian luruskan.
Gerakan bicycle: Gerakan mengayuh - Kemudian ganti gerakkan siku kiri dan kaki kanan kalian, sementara kaki kiri kalian luruskan.
Gerakan bicycle: Gerakan mengayuh
Semakin cepat kalian mengayuh, otot perut kalian akan semakin aktif. Lakukan secara bergantian sebanyak 3 set, tiap setnya sebanyak 15 repetisi. Cukup simpel kan?
Artikel lainnya : 12 Manfaat Minum Air Panas / Hangat
Article, image, and video from health magazine / health.com
Workout: Cara Melakukan Gerakan Bicycle
Reviewed by SehatBergizi
on
15.36
Rating:
Tidak ada komentar: