Ads

Cara Mengobati Luka Cakaran Kucing

Cara Mengobati Luka Cakaran Kucing
Cara Mengobati Luka Cakaran Kucing

Hallo..
Kalian punya kucing peliharaan di rumah? Atau di sekitar rumah kalian banyak kucing liar? Hati-hati ya kalau bermain dengan kucing. Cakarnya membawa kuman dan bakteri, jadi kalau tidak hati-hati nanti kucingnya bisa melukai dan menginfeksi kalian. Menyembuhkan luka cakaran kucing harus benar-benar efektif, terutama untuk menghindari infeksi atau demam setelah dicakar kucing.

Cara mengobati luka cakaran atau gigitan kucing

  1. Ambil sedikit sabun di spons atau kain lap
  2. Keringkan dengan handuk. Oleskan sabun dengan handuk di tempat luka cakaran kucing
  3. Lap dan bersihkan darah yang keluar
  4. Oleskan krim antiseptik pada luka
  5. Jangan menggosok atau menggaruk luka. Luka cakaran kucing ini bisa sembuh sekitar 3 sampai 7 hari, tetapi jika luka tidak membaik segera hubungi dokter ya.

Peringatan

Hati-hati saat bermain bersama kucing.
Jangan menggoda atau mengancam sehingga kucing ketakutan dan memberi perlawanan.

Sekian tips kesehatan untuk merawat luka cakaran kucing, semoga bermanfaat. Baca juga tips tentang cara menghilangkan jerawat. Terima kasih.

Image: Arria Belli | Flickr
Cara Mengobati Luka Cakaran Kucing Cara Mengobati Luka Cakaran Kucing Reviewed by SehatBergizi on 14.16 Rating: 5

Tidak ada komentar:

Ads

Diberdayakan oleh Blogger.